Cara Mudah Buat Akun SNPMB 2024

Educate.co.id – Pendidikan memiliki peran penting sebagai investasi untuk membentuk masa depan seseorang. Pemerintah menyelenggarakan Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) dengan tujuan memberikan kesempatan kepada siswa SMA/SMK/MA, baik di dalam maupun luar negeri, yang memiliki prestasi unggul untuk menempuh pendidikan tinggi di Perguruan Tinggi Negeri (PTN).  Artikel ini akan membahas secara tentang alur dan … Read more

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Sejarah FK Universitas Brawijaya Pada tahun 1946, staf pengajar NIAS, STOVIT, dan mahasiswa tingkat lanjut IKA DAIGAKU/SHIKA IGAKUBU membentuk perkumpulan di Malang. Mereka meneruskan pendidikan melalui Balai Pendidikan Tinggi Kedokteran/Kedokteran Gigi dengan memanfaatkan fasilitas Rumah Sakit Tentara Divisi VII dan Rumah Sakit Umum. Proses tersebut kemudian menghasilkan lulusan dokter gigi pertama di Indonesia. Kemudian, di … Read more

Nambah Lagi, Fakultas Kedokteran baru di UPI

Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) resmi mendirikan Program Studi Dokter Fakultas Kedokteran melalui proses visitasi kelayakan Fakultas Kedokteran pada 5-6 Mei 2023. Fakultas Kedokteran UPI resmi didirikan pada 5 Mei 2023 berdasarkan  izin Lembaga Konsil Kedokteran Indonesia (KKI) bahwa UPI layak untuk membuka Fakultas Kedokteran dengan keunggulan sport medicine and tourism sebagai upaya untuk mendukung Gerakan … Read more

Sebelum Jadi Mahasiswa FK Wajib Tahu Perbedaan Sistem Blok dan SKS

Memasuki perkuliahan kedokteran tentu harus memiliki persiapan yang sangat matang termasuk dalam hal pengetahuan dan keterampilan. Tetapi tahukah kamu bahwa setiap fakultas kedokteran di beberapa universitas menerapkan sistem pembelajaran yang berbeda? Yuk kita bahas Bagi Anda yang ingin lulus masuk Fakultas Kedokteran bersama educate kami siap membantu Anda mewujudkan impian Anda menjadi seorang dokter. klik tautan … Read more

KULIAH KEDOKTERAN DIRASA MAHAL? BEASISWA KAMPUS INI BISA KAMU COBA!

Kuliah kedokteran termasuk salah satu jurusan dan program studi yang paling mahal di Indonesia. Anggaran kuliah seorang mahasiswa kedokteran rata-rata di atas 150 juta (minimal) hingga lulus profesi. Oleh karena itu, tidak semua orang bisa menempuh kuliah kedokteran ini. Padahal, salah satu cara menekan biaya kuliahnya yang tinggi dengan mengikuti program beasiswa kedokteran di Indonesia. … Read more

FK UNDIP: Sejarah, Program Studi, dan Prestasi

Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (FK UNDIP) adalah salah satu lembaga pendidikan kedokteran terkemuka di Indonesia. Berlokasi di Semarang, Jawa Tengah, FK UNDIP telah memainkan peran penting dalam mencetak dokter-dokter berkualitas yang siap melayani masyarakat Indonesia. Artikel ini akan membahas sejarah, program studi, dan prestasi terbaru dari FK UNDIP. Sejarah FK UNDIP FK UNDIP didirikan pada … Read more

Fakultas Kedokteran UNPAD

Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran (UNPAD) adalah salah satu lembaga pendidikan kedokteran terkemuka di Indonesia. Dikenal dengan sebutan FK UNPAD, fakultas ini telah membekali ribuan calon dokter dengan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk mengabdikan diri dalam dunia kedokteran. Artikel ini akan membahas sejumlah aspek penting yang membuat FK UNPAD menjadi salah satu pilihan terbaik bagi … Read more

Tips Sukses Untuk Lulus Masuk Fakultas Kedokteran UNAIR

Masuk ke Fakultas Kedokteran adalah impian banyak siswa yang bercita-cita menjadi dokter. Salah satu perguruan tinggi yang menawarkan program kedokteran yang sangat baik adalah Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (UNAIR) di Indonesia. Namun, persaingan untuk masuk ke fakultas ini sangat ketat. Berikut adalah beberapa tips yang dapat membantu Anda mencapai impian Anda untuk lulus masuk Fakultas … Read more

Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga

Fakultas Kedokteran UNAIR: Membentuk Generasi Dokter Berkualitas Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (FK UNAIR) merupakan salah satu lembaga pendidikan medis terkemuka di Indonesia. Dengan sejarah yang panjang dan komitmen yang kuat terhadap pendidikan, penelitian, dan pelayanan kesehatan, FK UNAIR telah mencetak ribuan dokter yang berkualitas dan berkontribusi besar dalam bidang kesehatan di dalam dan luar negeri. … Read more

Biaya Kuliah Kedokteran di Indonesia

Biaya Kuliah Kedokteran di Indonesia: Panduan Lengkap Berpikir untuk mengejar karir kedokteran adalah impian besar bagi banyak siswa di Indonesia. Namun, satu hal yang perlu kamu pertimbangkan dengan serius. Adalah biaya kuliah kedokteran.  Pendidikan medis adalah investasi besar, tetapi dengan persiapan dan perencanaan yang sebaik mungkin, Kamu dapat mengatasi tantangan keuangan ini. Jika Kamu  ingin … Read more